Sabtu 6 Februari 2021. Pukul 07:23.WIB.

KALIBER NEW – MUSI RAWAS –

Kecamatan Sukakarya M Setiawan melantik dan mengambil sumpah jabatan Hertunaidi S.E Sebagai Penjabat Kepala desa Bangun Rejo dan strisnak sebagai pengganti antar waktu (PAW) Badan permusyawaratan Desa (BPD) Desa Ciptodadi 1 Mengantikan Dedi Busro Kamis (04/02/2021).



Dalam sambutannya, Camat Kecamatan Sukakarya M Setiawan mengucapkan selamat atas telah di lantiknya Hertunaidi sebagai penjabat kepala desa Bangun Rejo dan strisnak sebagai penganti antar waktu (PAW) BPD Desa Ciptodadi 1. Lanjutnya, jabatan merupakan suatu amanah yang juga merupakan sebuah kepercayaan yang di berikan pemerintah dan masyrakat untuk di jalankan dengan sebaik munkin dan penuh dengan rasa tangung jawab, jelas camat M Setiawan.



Hal senada juga di sampaikan camat M Setiawan kepada BPD yang baru saja di Lantik, ia juga berharap kepada BPD yang baru di Lantik agar dapat memberikan segenap kemampuan dan sumbangsih pemikiran baik itu ide-ide yang cemerlang dan berilian demi kemajuan desa, jangan sampai kita justru menjadi penghalang demi kemajuan desa.

Saya juga ucapkan terimakasih kepada BPD yang lama atas pengabdiannya selama ini semoga semakin sukses di tempat yang baru. Ucap camat M setiawan.



Turut hadir dalam pelantikan tersebut Kapolpos sukakarya Babin Kabtibmas, Danposramil, Babinsa, kepala kantor urusan agama (KUA) Kecamatan sukakarya, BPD desa bangun Rejo dan Ciptodadi, tokoh masyarakat, tokoh agama dan tokoh pemuda

Reporter : (ZULKARNAIN)

Editor : Kang KW

Copyright  C kalibernews

By DEDE KW

KALIBERNEWS.NET. merupakan Media SKU & Online yang berdiri pada tahun 2020 lalu di Kabupaten Badung, yang mempunyai moto, "" Berbicara fakta tanpa rekayasa "" merupakan Media lokal jawa barat yang sudah memiliki beberapa kepala perwakilan dan beberapa kepala biro di Indonesia,,

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *