Senin 07 Juni 2021
KaliberNews – Jambi,~~ Telah terjadi musibah kebakaran di desa sungai jambat, tepatnya di parit 3 kiri Rt 3 dusun 2 kecamatan sadu, kabupaten tanjung jabung timur provinsi jambi sekitar pukul 23.30 wib, minggu malam ( 06 – 06 – 2021).

Akibat musibah kebakaran tersebut menghanguskan 5 rumah warga juga menghanguskan 3 gedung sarang walet.

Camat sadu ” Frans Afrianto ” Membenarkan bahwa terjadinya musibah kebakaran di desa sungai jambat pada hari minggu 06 – 06 – 2021 sekitar pukul 23.30 Wib.

Sambung camat,api dapat di padamkan sekitar pukul 04.00 Wib dengan di bantu 1 unit damkar kecamatan, 3 unit mesin robin milik Desa, 1 alat extrafaktor mini dan dibantu seluruh warga masyarakat desa sungai jambat.

“Iya,musibah terjadi sekitar pukul 23.30 wib, dan dapat di padamkan sekitar pukul 04.30 wib,akibat musibah tersebut menghanguskan 5 rumah warga, 3 gedung sarang walet dan 5 rumah warga yang rusak,terkait musibah ini sudah saya laporkan dan koordinasi ke pemkab”

Camat sadu “Frans Afrianto ” Berharapan agar masyarakat yang tertimpa musibah segera mendapat bantuan untuk meringankan beban terhadap musibah yang ada.

Dalam musibah tersebut tidak ada korban jiwa,suber api masih dalam penyidikan dan kerugian masih dalam proses.

Pewarta( Supriono )

Editor ((( Kang KW ))

By DEDE KW

KALIBERNEWS.NET. merupakan Media SKU & Online yang berdiri pada tahun 2020 lalu di Kabupaten Badung, yang mempunyai moto, "" Berbicara fakta tanpa rekayasa "" merupakan Media lokal jawa barat yang sudah memiliki beberapa kepala perwakilan dan beberapa kepala biro di Indonesia,,

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *