Kalibernews.net,- Sulawesi Tengah,- Wartawan KALIBER NEWS mendatangi sekolah SDN 13 Balaesang Tanjung dusun 3 Sivia desa Manimbaya.
Kunjungan wartawan kaliber news di SDN 13 Balaesang Tanjung tgl 9/11/2021 di sambut baik oleh kepala sekolah SDN 13 Balaesang Tanjung bersama staf tenaga guru di sekolah tersebut.
Dalam pembicaraan bersama kepala sekolah SDN 13 Balaesang Tanjung Bpk.Usman.Spd.Sd mengatakan kepada wartawan Kaliber News, bahwa dalam aktifitas sekolah saat ini sudah mulai di buka kembali untuk tatap muka langsung dalam memberi pelajaran.
Akan tetapi adapun dalam aturan yang diberikan oleh pemerintah demi mencegahnya virus covid-19, yang pada saat ini juga belum berakhir.
Saya sebagai kepala sekolah bersama tenaga guru sekolah SDN 13 Balaesang Tanjung dusun 3 Sivia desa Manimbaya tetap memberikan arahan-arahan pada siswa murid kami.
Arahan yang selalu kami sampaikan kepada murid-murid untuk tetap memakai masker supaya kita tetap terjaga dalam kesehatan, agar murid-murid kami juga bisa dapat menerima dengan baik dalam mata pelajaran yang kami berikan.
Wartawan Kaliber News kembali bertanya,apakah dalam pemberlakuan sekolah tatap muka yang saat ini sudah di berlakukan oleh pemerintah.Apakah murid-murid pada jam sekolah masih memakai jam batas belajar..??
Kepala sekolah bpk.Usman.Spd.Sd SDN 13 Balaesang Tanjung dusun 3 Sivia desa Manimbaya mengtakan dalam pemberlakuan jam belajar memang ada.
Dalam jam belajar bagi murid-murid kami hanya batas jam 12 siang, itupun sekolah kami Allahamdulilah mulai dari hari senin hingga sabtu tetap aktif dalam memberikan pelajaran buat anak murid kami.
Lanjut masih wartawan Kaliber News kembali bertanya,ada berapa tenaga guru di sekolah SDN 13 Balaesang Tanjung dusun 3 Sivia desa Manimbaya ini yang mengajar..??
Kepala sekolah SDN 13 Balaesang Tanjung dusun 3 Sivia desa Manimbaya mengatakan “;tenaga guru kami smua honorer 3 orang operator 1 orang PNS 7 orang termasuk saya kepala sekolah diantara 7 orang PNS” .
Lanjut masih kepala sekolah SDN 13 Balaesang Tanjung dusun 3 Sivia desa Manimbaya mengtakan untuk jumlah keseluruhan siswa murid kami dari kelas 1 sampai kelas 6 semuanya berjumlah 61 siswa murid.
Akhir dari pembicaraan kepala sekolah SDN 13 Bpk.Usman.Spd.Sd bersama tenaga guru bertrimakasih pada wartawan Kaliber News yang sudah datang berkunjung di sekolah kami.
- Pewarta (( Yermia ))
- Editor (( R R ))