Sinergi Kecamatan Rancaekek, BRI, dan BPJSTK Dorong UMKM Naik Kelas.***
Soreang,-Kalibernews-//– Pemerintah Kecamatan Rancaekek bekerja sama dengan Bank Rakyat Indonesia (BRI) dan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Tenaga Kerja (BPJSTK) menggelar sosialisasi penting bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM)…