Garut -Kalibernews,-//- Perangai buruk di tunjukan dan dilakukan oleh Oknum pegawai KUA Kecamatan Banyuresmi bidang pelayanan, saat menyambut kedatangan awak media Kalibernews sekaligus Ketua DPD IWO Indonesia Kabupaten Garut Rabu 2/9/2024.

Kejadian ini terjadi saat pimpinan redaksi Kalibernews sekaligus Ketua DPD IWO Indonesia Kabupaten Garut Dede KW saat menyambangi kantor KUA Kecamatan Banyuresmi dengan maksud dan tujuan hanya untuk menyampaikan Surat permohonan.

Tujuan saya hanya menyampaikan sepucuk surat dan 1 Exemplar koran Peraknews.Com, awalnya kehadiran saya diterima dengan baik dan diperbolehkan duduk serta mengisi buku tamu, tapi saat menyampaikan maksud dan tujuan berupa menyampaikan Surat dan Koran, bagian pelayanan KUA langsung mengeluarkan statemen yang tidak seharusnya disampaikan.

Bagian pelayanan KUA Kecamatan Banyuresmi tersebut mengeluarkan statemen bahwa di kantor KUA tidak ada Anggaran karena tidak mengelola Diva karena kami bukan satker, posisi kantor juga ngontrak, banyak kebutuhan yang belum bisa dibeli, saat ini lagi ngurusin Ruslah tanah untuk pembangunan kantor, dan banyak lagi pembahasan yang lainnya terkesan bagian pelayanan ini penentu kebijakan.

Saya sudah sampaikan saya datang kesini hanya mau menyampaikan Surat permohonan untuk diterima atau ditolaknya itu kembali ke pimpinan, akan tetapi bagian pelayanan KUA tersebut kekeuh, terkesan tidak menerima kehadiran kami.

Saya atasnama pribadi pimpinan redaksi Kalibernews sekaligus Ketua DPD IWO Indonesia Kabupaten Garut merasa tidak dihargai merasa tidak nyaman dengan perilaku pegawai KUA Kecamatan Banyuresmi bagian pelayanan yang saya nilai terlalu over Acting dalam mengeluarkan statemen, saya anggap pegawai KUA bidang pelayanan tersebut seperti Pimpinan Kemenag Kabupaten Garut.

Saya berharap kepada Kepala Kemenag Kabupaten Garut kepada kepala kantor urusan agama Kecamatan Banyuresmi dapat memberikan bimbingan dan arahan serta pendidikan yang baik, terlebih KUA Notabene dibawah naungan kementerian agama, jadi Kemenag Kabupaten Garut dan juga Kantor Urusan Agama Kecamatan Banyuresmi di cap jelek gara gara perilaku, oknum pegawai seperti itu.

Saat dikonfirmasi awak media Kalibernews sekaligus Ketua DPD IWO Indonesia Kabupaten Garut melalui panggilan suara WhatsApp kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Banyuresmi merasa kaget atas perilaku bawahannya, selanjutnya Kepala KUA meminta maaf kepada Awak media Kalibernews.net, atas apa yang dilakukan bawahannya.

Lanjut Kepala KUA Banyuresmi menyampaikan bahwa attitude dan perangai buruk dari atas nama bawahannya yang dimaksud, itu kejadian sudah sering dilakukan, pasahal pihaknya sudah sering memanggil dan memberikan warning arahan kepada yang bersangkutan akan tetapi masih tetap seperti itu, kami pun sudah bingung memberikan masukan dan pembinaan “”” Kang KW “”‘

By DEDE KW

KALIBERNEWS.NET. merupakan Media SKU & Online yang berdiri pada tahun 2020 lalu di Kabupaten Badung, yang mempunyai moto, "" Berbicara fakta tanpa rekayasa "" merupakan Media lokal jawa barat yang sudah memiliki beberapa kepala perwakilan dan beberapa kepala biro di Indonesia,,

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *