Rumah Warga di Talegong Rusak Tertimpa Pohon Akibat Angin Kencang.***
GARUT,-KALIBERNEWS.NET-//– Sebuah rumah di Kampung Cikiruh, Desa Sukamulya, Kecamatan Talegong, mengalami kerusakan akibat tertimpa pohon kemiri yang tumbang diterjang angin kencang pada Jumat (31/1) pukul 13.00 WIB. Rumah tersebut milik…